Secara umum perkalian dua matriks misalnya:
Matriks 1 orde (a x b) dikalikan dengan matriks 2 orde (c x d) , maka akan menghasilkan matriks dengan orde (a x d ) , jadi range yang anda buat harus terdiri dari banyaknya baris (a) dan banyaknya kolom (d)
Agar bisa dilakukan proses perkalian dua matriks, maka b harus sama dengan c
Dalam contoh ini digunakan matriks orde 3 x 3
seperti di bawah ini
2. Blok range I3:K5
Ketik formula = MMULT(A3:C5,E3:G5)
tekan Ctrl + shift + enter
Hasilnya sepeprti di bawah ini
File excelya bisa didownlaod disini Perkalian matriks di excel 2007
1 komentar blog:
thx, berguna sekali tipsnya
Posting Komentar